MANADO – Bupati Minahasa Tenggara James Sumendap, SH Selasa(28/01/2020) menghadiri acara Workshop Implementasi Kode Etik BPK yang digelar di Hotel Four Points Manado.

Acara yang selenggarakan oleh Badan Pemeriksa Keuangan(BPK) Republik Indonesia ini diikuti oleh seluruh Bupati, Walikota dan Pimpinan DPRD Se Sulawesi Utara

Acara ini turut dihadiri Gubernur Sulut Olly Dondokambey, SE Wagub Steven O.E Kandow, Ketua DPRD Sulut, Sekprov Sulut, serta Ketua BPK RI, Anggota I BPK, dan Para Pimpinan BPK,

© 2020, Dinas Kominfo Mitra. All rights reserved.